Saturday, March 12, 2011

KMPlayer -- Software pemutar audio dan video gratis yang cukup bagus



 Salah satu masalah yang muncul ketika kita memainkan film atau lagu di software default bawaan Windows seperti Windows Media Player adalah sering tidak bisa berjalan karena codec tidak ada sehingga tanpa codec tersebut maka film/lagu tidak akan bisa dimainkan.
Untuk menghadapi situasi seperti itu kita bisa melakukan dua hal, pertama mendownload codec yang dibutuhkan atau menginstal software pemutar audio/video lainnya yang lebih 'canggih' dibandingkan Windows Media Player.
Jika kita memilih opsi kedua maka ada satu software pemutar audio/video gratis yang bisa kita coba, yaitu KMPlayer.
KMPlayer adalah sebuah pemutar audio/film asal Korea yang mendukung begitu banyak codec dan format file. Selain itu juga memiliki kemampuan untuk menjalankan VCD/DVD secara penuh.


Beberapa file format dan perangkat yang didukungnya adalah:

  • HTTP Streaming(AVI etc including none-streaming media)
  • Directshow playback (avi, mkv etc)
  • Real Engine + Directshow (needs Real Player or Alternative)
  • QuickTime Engine + Directshow (needs QuickTime player or Alternative)
  • Mplayer Engine Support
  • Winamp Input Plugin(decoder) Support
  • Compressed Audio Album Support(zip, rar)
  • Audio CD(2000, XP only / Win9x-Support by winamp plugin)
  • Video CD/SVCD/XCD : CDXA Format (2000, XP only)
  • DVD playback
  • DTS Wave and AC3 files
  • WDM device support like TV or Camera
  • CD Image File (BIN/ISO/IMG/NRG) ; NRG needs mplayer.dll
  • Shoutcast (Including NSV)
  • AAC, OGG parser/decoder
  • Shockwave Flash/FLC/FLI
  • Ape/MPC/Flac/Module etc
  • Various Image files like png, gif etc
  • Incomplete/Damaged AVI file (Skip Damaged Frames)
  • Locked Media Files while downloading or sharing 

jangan lupa gabung di blog ini supaya nggak ketinggalan informasi ,......dan rajijn rajin berkomentarnya ya.

No comments:

Post a Comment